Biografi Joko Widodo
Biografi, infokyai.com - Mendengar nama Joko Widodo sudah tidak asing lagi terdengar di kehidupan sehari - hari , ia adalah salah satu sosok Presiden Republik Indonesia ke 7, yang lahir di Surakarta Provinsi Jawa Tengah pada tanggal 21 Juni 1961.
Baca Juga : Biografi Ustadz Abdul Somad https://goo.gl/RBNEpu
Ir. H. Joko Widodo atau biasa dikenal dengan sapaan dengan sebutan Jokowi, namanya mulai dikenal oleh masyarakt Indonesia pada saat ia terpilih menjadi Gubernur DKI Jakarta, lalu namanya pun semakin dikenal masyarakat dengan aksi blusukannya, dengan turunnya Jokowi kejalanan langsun dengan program - program kinerjanya, sehingga menjadi lebih merakyat di masyarakat.
Baca Juga : Biografi Ki Hadjar Dewantara https://goo.gl/7Aoy8W
Pada Tanggal 20 Oktober 2014 Jokowi resmi terpilih menjadi Presiden Republik Indonesia k 7, bersama dengan Wakil Presiden Muhammad Jusuf Kalla dalam Pemilu Presiden 2014. Jokowi pernah menjabat Gubernur DKI Jakarta sejak 15 Oktober 2012 sampai dengan 16 Oktober 2014 didampingi Basuki Tjahaja Purnama sebagai wakil gubernur. Sebelumnya, dia adalah Wali Kota Surakarta (Solo), sejak 28 Juli 2005 sampai dengan 1 Oktober 2012 didampingi F.X. Hadi Rudyatmo sebagai wakil wali kota. (Wikipedia/MP)
Social Header