Breaking News

Kumpulan Ucapan Selamat Hari Waisak


Kumpulan Ucapan Selamat Hari Waisak 

Hari Besar, infokyai.com - Hari Waisak adalah salah satu hari besar Nasional Negara Indonesia yang berdasarkan Keputusan Presiden juga pasa saat Hari Waisak ditetapkan sebagai hari libur Nasional Indonesia. 

Hari Waisak adalah hari suci yang diperingati oleh seluruh Umat Beragama Budha, Di Negara India hari Waisak disebut juga dengan istilah lain yaitu hari Visakah Puja atau juga Buddha Purnima, di Negara Tibet disebut juga dengan hari Saga Dawa. Malaysia dan Singapura serta Sri Lanka menyebutnya Vesak, dan Thailand menyebutnya dengan Visakha Bucha. 

Jadi Hari raya Waisak merupakan hari yang selalu diperingati pada bulan Mei pada saat purnama sidhi atau terang bulan untuk memperingati 3 peristiwa penting: lahirnya pangerah Siddharta pada tahun 623 sebelum masehi, penerangan agung pageran Siddharta menjadi Buddha di tahun 588 sebelum masehi, dan peristiwa wafatnya Buddha Gautama di tahun 543 sebelum masehi. Ketiga peristiwa ini kemudian disebut dengan istilah trisuci waisak. 

Pada Tahun 2017 ini, Hari Waisak ditetapkan pada Hari Kamis Tanggal 11 Mei 2017, dikesempatan kali ini, semoga artikel mengenai Hari Waisak yang telah infokyai tuliskan dapat bermanfaat untuk kalian yang belum mengetahui tentang makna sejarah Hari Waisak.

Setelah membahas sejarah Hari Waisak, dibawah ini infokyai akan menuliskan sedikit referensi ucapan selamat Hari Waisak yang telah infokyai dapatkan dari beberapa sumber, sebagai berikut : 

Selamat Hari Waisak, Semoga dengan hadirnya Hari Suci ini kembali, kita akan selalu diberkati setiap harinya 

Selamat Hari Trisuci Waisak untuk umat Buddha. Nafas ajaran Buddha adalah Metta, cinta kasih pada semuanya. Semoga semua makhluk berbahagia.

Selamat Hari Waisak, sucikan dirimu

Seorang Budha telah meninggalkan semua kemuliaannya yang fana
Untuk mendapatkan kemuliaannya yang hakiki
Yaitu ketenangan batin dan terlepasnya dari pengaruh dunia
Sehingga tidak lagi terikat dengan hal-hal yang jahat (negatif)
Karena itulah patut kita teladani
Selamat hari Raya Waisak Tahun 2017

Jika masa hidupmu menjadi sebuah keteladanan, semoga diakherat kelah kau akan mendapatkan kemulian yang telah engkau lakukan di masa dunia, selamat hari waisak 2017

Semoga Semua Makhluk Hidup Selamanya dalam Kebahagiaan
dan Bebas dari Segala Kebencian dan Permusuhan
Selamat Hari Tri Suci Waisak 2017

Jika selama hidup kita meneladani perbuatan baik sang Buddha
Maka pastilah kita akan mendapatkan kemuliaan lahir dan Bathin
Selamat hari Waisak. Selamat Hari Waisak 2017

Selamat Hari Raya Waisak 2561
Semoga semua Makhluk berbahagia selamanya.

Selamat Hari Waisak Taun 2017 / 2561, semoga kita selalu diberikan keberkahan

Atthana Rakkhati
Saranam Dhammam
Annanam Saranam
Dhammam Lokhiya Rakhati

Selamat Hari Waisak 2561 BE

Tiada Perlindungan yang Aman di Dunia ini,
Kecuali Dhamma Yang Dipraktekkan dengan ketulusan Hati
Selamat Merayakan Hari Raya Waisak Tahun 2017

Selamat Hari Raya Waisak 2561
Sabhe satha bhavantu sukitatha
Semoga semua makhluk hidup berbahagia.
Sadhu sadhu sadhu

Semoga Hari Raya Waisak ini membawa Kedamaian, Ketentraman,
Kesejahteraan dan Kebahagiaan bagi semua makhluk.
Annanam Saranam

Selamat Hari waisak, semoga selalu bersama dalam kesucian 

Tiada Perlindungan yang Aman di Dunia ini, Kecuali Dhamma yang Dipraktekkan dengan ketulusan Hati
Selamat Merayakan Hari Raya Waisak Tahun 2017

Sekian Pengertian Hari waisak dan Kumpulan Ucapan Selamat Hari Waisak  yang dapat infokyai informasikan, semoga dapat menjadi sebuah rujukan diri anda mengenai Hari Waisak yang menjadi hari besar Nasional Indonesia khususnya untuk umat Beragama Budha. (MP)


© Copyright 2022 - Info lampung, loker lampung, lowongan lampung, kuliner lampung