Foto Ist |
Persyaratan Penerimaan POLRI Terbaru
Lowongan Kerja, - Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) adalah Kepolisian Nasional di Indonesia, yang bertanggung jawab langsung di bawah Presiden. Polri mengemban tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah Indonesia yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat; menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat.
Syarat pendaftaran polisi SIPSS Berikut ini syarat pendaftaran polisi jalur SIPSS 2023:
Warga Negara Indonesia.
Beriman dan bertakwa kepada Tuhan yang Maha Esa.
etia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.
Berusia paling rendah 18 tahun. Sehat jasmani, rohani, dan bebas narkoba yang dibuktikan dengan surat keterangan bebas narkoba dari instansi yang berwenang.
Tidak sedang terlibat kasus pidana atau pernah dipidana karena melakukan suatu kejahatan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari Polres setempat.
Berwibawa, jujur, adil, dan berkelakuan baik.
Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI dan ditugaskan sesuai keahlian atau latar belakang program studinya.
Sekian informasi terkait Pengumuman Penerimaan POLRI Terbaru yang dapat infokyai.com sajikan, semoga dapat bermanfaat, terima kasih. (red)
0 Komentar