Lowongan Kerja, Infokyai.com - Dalam rangka melaksanakan Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2016 tentang Perubahan kedua atas Undang - undang Nomor 1 Tahun 2015 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor : 1 Tahun 2014 Tentang Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota menjadi Undang-undang dan Undang-undang Nomor : 7 tahun 2017 Tentang Pemilihan Umum, Peraturan KPU Nomor: 3 Tahun 2015 dan Peraturan KPU Nomor : 12 Tahun 2017 Tentang Perubahan atas Peraturan KPU Nomor: 3 Tahun 2015 Tentang Tata Kerja Komisi Pemilihan Umum, Komisi Pemilihan Umum Provinsi/Komisi Pemilihan Independen Pemilihan Aceh dan Komisi Independen Pemilihan Kabupaten/Kota, Pembentukan dan Tata Kerja PPK, PPS dan KPPS dalam Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati dan/ atau Walikota dan Wakil Walikota.Penyelenggara Pemilu, dan Berita Acara Pleno KPU Kabupaten Jember Nmor: 41/PP.05.3-BA/3509/KPU.Kab/X/2017 tentang Pengumuman Pembentukan PPK dan PPS Pilkada Serentak Tahun 2018 tanggal 11 Oktober 2017. KPU kini membuka peluang karir untuk tenaga profesional yang ingin bergabung
Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) saat ini sedang membuka peluang bekerja untuk kalian yang berminat bisa mengisi dalam posisi sebagai berikut :
Urgently Required / Dibutuhkan Segera :
1.Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK)
2.Panitia Pemungutan Suara (PPS)
Persyaratan:
Warga Negara Indonesia yang bertempat tinggal di Jawa Timur dibuktikan dengan KTP wilayah Jawa Timur;
Berusia paling rendah 17 (tujuh belas) tahun;
Setia kepada Pancasila sebagai dasar negara, Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, Bhineka Tunggal Ika dan cita-cita Proklamasi 17 Agustus 1945;
Mempunyai integritas, pribadi yang kuat, jujur, dan adil;
Tidak menjadi anggota partai politik paling singkat dalam jangka waktu 5 (lima) tahun
Berdomisili dalam wilayah kerja PPK;
Mampu secara jasmani dan rohani dan bebas dari penyalahgunaan narkotika;
Tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara 5 (lima) tahun atau lebih;
Berpendidikan paling rendah SLTA atau sederajat;
Belum pernah menjabat 2 (dua) kali periode sebagai anggota PPK pada Pemilihan Umum atau Pemilihan pada tingkatan yang sama
Dokumen Lamaran:
Fotocopy Kartu Tanda Penduduk(KTP) Elektronik yang masih berlaku
Fotocopy Ijazah SLTA/sederajad atau ijazah terakhir yang dilegalisir oleh pejabat berwenang
Foto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 3 (tiga) lembar
Surat Keterangan Sehat dari Puskesmas/Rumah Sakit setempat
Mengisi Form Surat Pendaftaran bermaterai 6000 (terlampir)
Mengisi Form Surat Pernyataan bermaterai 6000 (terlampir)
PENGUMUMAN Infokyai.com !!
Harap Jika Ada Suatu Lowongan Kerja Yang Meminta Jasa Travel !Itu Loker Palsu, dan Mohon Kordinasinya Untuk Seluruh Pengunjung website www.infokyai.com, agar dapat saling berkomunikasi dengan infokyai.com jika terdapat Info Lowongan Kerja Yang Sudah Kadaluarsa, Palsu, atau terdapat Unsur Lowongan Kerja yang salah baik dalam segi penulisan atau lainnya, sehingga infokyai.com dapat semakin dipercaya oleh Public, akan informasi yang cepat, tepat, dan tanggap dalam pelayanannya.
Semua Bentuk Keluhan bisa hubungi infokyai.com di :
Email : kawannongkrong@gmail.com Layanan Fast Respon
Email : kawannongkrong@gmail.com Layanan Fast Respon
Jika kalian sesuai dengan kualifikasi diatas, silahkan kirimkan lamaran lengkap dan CV (Daftar Riwayat Hidup) ke alamat :
Social Header